[tutup]

Rabu, 08 Oktober 2014

Belajar Bahasa Program Java di CodeSchool

 

 Selamat sore! salam sejahtera bagi kita semua!,

Kalo ini saya akan mencoba lagi share website yang dapat memudahkan kita untuk belajar bahsa program javascript, nama web nya adalah codeschool. Dengan kita belajar bahasa program java script, kita bisa membuat aplikasi berbasis android, dan aplikasi handphone berbasis sistem operasi java (yang jaman dulu).

Saya baru mencoba kemarin, dan harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu, gratis!.

Pertama-tama kita akan di suguhkan video yang menerangkan tentang jalannya aplikasi berbasis javascript, nah sesudah itu barulah kita memulai belajar dengan memlilih tingkat kesulitannya, kalau saya lebih baik memilih dari yang awal dulu, karena semua yang berawal dari pertama akan menjadi lebih baik kedepannya. Okesip yang mau ikutan lesson liat tutor di bawah!

  1.  Buka www.codeschool.com
  2. Jika sudah masuk homepage nya, klik signup di pojok kanan atas!
  3. Daftarkan data diri anda dengan menginput : Nama lengkap, email, dan password awal
  4. Langsung login,
  5. pilih mata pembelajaran yang ingin di ajarkan
  6. Selesai, 
  7. Selamat belajar!
Selamat mencoba! ^_^

4 komentar:

Terimakasih anda telah berkunjung ke Blogger - Cikampek.

Peraturan Berkomentar :

- Tidak berkata kasar / SPAM.
- Tidak membuat onar.
- Maximal kata 1000 karakter.
- Tidak boleh menjelekkan Blog ini.

Terimakasih atas perhatiannya, kami ucapkan terimakasih.